TIGA REKOMENDASI CHANNEL PENDIDIKAN UNTUK GURU

         3 REKOMENDASI CHANNEL PENDIDIKAN UNTUK GURU,  Berikut kami sajikan tiga rekomendasi channel Pendidikan yang mungkin kalian bisa jadikan Rujukan untuk mencari solusi pembelajaran yang kalian temui sepanjang karir kalian sebagai profesi Guru .

1. Calon Guru (Kanjeng Mariyadi Ngawi) ( https://www.youtube.com/@CalonGuruNgawi )

        Calon Guru (Kanjeng Mariyadi Ngawi), Adalah channel yang paling pas untuk anda kunjungi jika mencari solusi yang mungkin anda alami, di Channel ini lebih banyak membahas tentang tutorial mulai dari Dapodik, PPG, Seleksi ASN untuk Guru(CPNS/PPPK) dan lain sebagainya. hingga saat ini jumlah Subscriber sudah mencapai 585K

2. Belajar Era Digitalhttps://www.youtube.com/@BelajarEraDigital/videos )

        Belajar Era Digital, Adalah Channel rekomendasi bagi kamu guru yang sedang mencari Metode - Metode pembelajaran, Kurikulum dan Teknik-teknik Mengajar. Subscribernya sudah mencapai 451K sampai saat ini.


3. guru gembulhttps://www.youtube.com/@gurugembul/videos )

        Channel guru gembul adalah sala satu channel yang sebagian besar kontennya membahas tentang  Realita, pandangan-pandangan Beragama dan Pendidikan. Jumlah subscribernya sudah mencapai 1.08 hingga saat ini

 4. Bonus

        " Bagi kalian yang mencari MODUL AJAR kami sarankan untuk mengakses Platform Merdeka Mengajar, disana sudah tersedia modul dan bahan ajar dengan lengkap. kita tinggal memasukkan Fase atau kata kunci "

Posting Komentar

0 Komentar